Cara Menginstall GNS3 Lengkap Dengan ISO Routernya

Share:

Halo, udah lama gw engga ngepost di blog ini. Gw disini akan menjelaskan cara menginstall aplikasi GNS3. Apa itu GNS3? GNS3 adalah sebuah program graphical network simulator yang dapat mensimulasikan topologi jaringan yang lebih kompleks dibandingkan dengan simulator lainnya. Program ini dapat dijalankan di berbagai sistem operasi, seperti Windows, Linux, atau Mac OS X.
Prinsip kerja dari GNS3 adalah mengemulasi Cisco IOS pada komputer anda, sehingga PC anda dapat berfungsi layaknya sebuah atau beberapa router bahkan switch, dengan cara mengaktifkan fungsi dari EthernetSwicth Card.
GNS3 merupakan tool pelengkap yang mudah dan gratis yang dapat membantu anda untuk mempersiapkan diri memperoleh sertifikasi Cisco, seperti CCNA, CCNP, CCIP, bahkan

hal-hal yang harus diperhatikan dalam menginstall GNS3 adalah, anda harus mempunyai spek komputer/laptop yang memadai, karena akan memakan RAM yang sangat banyak. Oke langsung saja disimak.

Install GNS3

1. Pertama, download GNS3 disini: http://crytechno.net


2. Kedua, buka “GNS3-x.x.x-all-in-one.exe”. Dan jangan lupa mematikan semua koneksi internet agar tidak lama menginstallnya, jika ingin menginstall secara lengkap tidak usah dimatikan 
http://www.fadharpra.blogspot.co.id/

3. Selanjutnya, pilih “Next
http://www.fadharpra.blogspot.co.id/
 

4. Pilih “I Agree
http://www.fadharpra.blogspot.co.id/


5. Pilih “Next
http://www.fadharpra.blogspot.co.id/


6. Centang semua , dan pilih “Next
http://www.fadharpra.blogspot.co.id/


7. Pilih direktori atau langsung di “Next” saja
http://www.fadharpra.blogspot.co.id/
 

8. Saat mengisntall akan keluar Pop-up “WinPcap Setup”. Lalu pilih “Next


 

 9. Pilih “I Agree http://www.fadharpra.blogspot.co.id/


10. Centang “Automatcally start the WinPcap driver at boot time” dan pilih “Install


 

 11. Saat penginstallan berlangsung, aplikasi ini akan meminta konek ke internet untuk mendownload aplikasi. Jika muncul pilih “Cancel

 

12. Jika sudah, pilih “Finish http://www.fadharpra.blogspot.co.id/



Nahhh itu adalah langkah-langkah untuk menginstall GNS3. Untuk menginstall ISO Routernya silahkan buka: Cara mengisntall ISO Router Di GNS3. Terima kasih sudah membaca artikel ini. Jika ingin mengcopy artikel ini harus menyertakan Source atau sumbernya. Semoga Bermanfaat! ^^
http://www.fadharpra.blogspot.co.id/

No comments